Benarkah Bos Wanita Galak
Ada yang bilang bos wanita cenderung bermain dengan perasaan.
VIVAnews - Banyak orang merasa terperangkap dalam mimpi buruk ketika berhadapan dengan bos wanita. Mereka menganggap wanita yang menjadi bos lebih temperamental dibanding dengan pria yang menjadi bos. Benarkah?
Hasil sebuah survei menunjukkan, pengaruh hormon membuat wanita tidak mampu meninggalkan kehidupan pribadi mereka dalam urusan profesional. Karakter umum wanita yang suka bergunjing juga sulit dilepas.
Seperi dikutip dari laman Daily Mail, survei itu mengungkap 3/4 dari 3.000 responden lebih suka bekerja dengan bos pria. Alasannya, bos pria cenderung lebih suka berbicara langsung tanpa basa-basi atau menggunjing. Sedangkan bos wanita cenderung bermain dengan perasaan.
David Brown, dari perusahaan rekrutmen online www.UKJobs.net yang memimpin survei, berkata, "Tidak ada yang menyatakan bahwa wanita tidak cukup cerdas untuk berada di posisi senior. Jauh dari itu," ujarnya.
Lima belas persen dari pekerja menyatakan bahwa bos wanita terlalu 'berlidah tajam' dan memiliki suasana hati yang labil. Namun, mereka yang menyukai bos wanita mengatakan bahwa wanita lebih mudah didekati, ramah dan memahami ketika para pekerja perlu waktu untuk mengurus anak atau keluarga.
Entri Populer
-
Diare atau ‘Mencret’ pada anak M aya, anak perempuan usia 2 tahun sampai siang itu sudah mencret-mencret 5 kali. Kendati begitu anak tersebu...
-
Mengobrol, chatting, atau shopping di jam kerja, adalah hal-hal yang paling sering ditemui VIVAnews - Anda mungkin sering melihat karyawan y...
-
SOTO JEROAN PEMICU GOUT A rtrutus gout memang tidak mengancam jiwa. Tapi kalau penyakit akibat tingginya kadar asam urat dalam darah ...
-
Bertambahnya usia akan banyak menimbulkan berbagai masalah, salah satunya berkaitan dengan kulit wajah, mulai dari kerut hingga timbulnya ...
-
M emiliki banyak anak kini kurang diminati para orangtua dengan alasan biaya hidup dan pendidikan yang semakin mahal. Di luar masalah fin...
KONSULTASI DOKTER ANAK

- dr. Hermansyah Irwan, SpA
- dr. Rusmala Deviani SpA
- dr. Fransiska S. Susanti, SpA
- dr. Maria Widhiastuti, SpB
- dr. M. Muchlis, SpA
- dr. Srimpi SpKJ
- dr. Rastra Rantos, Spa
- dr. Bobby Setiadi D, SpA
- dr. Jaya Ariheryanto,SpA
- dr. Rini Purwanti
- dr. Rouli Nababan SpA
Visitors
Senin, 30 Agustus 2010
BOS WANITA GALAK!
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Category
- Artikel (186)
- Tips Bunda (166)
- Artikel Keluarga (142)
- Psikologi Anak (79)
- Problematika keluarga (71)
- Artikel Kehamilan (66)
- Penyakit Anak (63)
- Tips Kecantikan (47)
- Seksologi (33)
- Makanan Bayi dan Balita (31)
- Obat Alternatif (22)
- Permainan Anak Balita (20)
- P3K Keluarga (18)
- Karier (11)
- Religi (9)
- Teknologi (6)
- Keuangan Keluarga (5)
- Hypnoparenting (2)
- Hypno-birthing (1)
About Me

- BUNDA DAN ANANDA
- Batam, Kepulauan Riau, Indonesia
- ZUDHA SULFIYANA seorang ibu dengan satu orang putra yang mulai beranjak remaja. yang ingin berbagi ilmu dengan para pembaca. semoga berguna untuk semua. Amin
0 comments:
Posting Komentar