Sabtu, 07 Agustus 2010

ANAK AUTIS


GEJALA FLAPPING

Anak mengepak-ngepakkan tangan. Bisa bergabung dengan perilaku stimulasi diri (slim) dan bisa bergabung dengan perilaku lain, seperti : melompat, berputar, mengibaskan tangan/ jari, menyentak, mencerca dan berteriak.

Indikasi flapping :

  • Anak mencari kebutuhan sesori, terutama proprioseptif/rasa sendiri, taktil/raba dan Vestibular/keseimbangan.
  • Anak mencari kenyamanan
  • Anak sedang stress/cemas
  • Anak terlalu bergembira/excited

Cara penanganannya :
  • Secara tingkah laku kita berusaha menenangkan dan mengatakan “stop”
  • Atur jadwal kapan anak biasa flapping dan stimulasi diri apabila flapping dan stimulasi sering.
  • Menyediakan ruang flapping dan stimulasi. Tidak sembarangan stimulasi dan flapping’ dan stim’
  • Menyadarkan anak saat terlalu gembira/ecited dengan digelitik dan dipeluk.
  • Membiarkan alternative perilaku yang memuaskan anak. Seperti : merobek-robek kertas, Koran bekas dll
  • Joint compression. Menekan semua sendi anak setiap 24 jam sekali, dari sendiri besar apai sendi kecil, dari kepala sampai sendi ujung kaki dan sendi ujung tangan.
  • Deep pressure massage. Memijat dalam kesemua area tubuh anak dilakukan setiap 2 jam sekali
  • Brushing. Terutama di area tangan, telapak tangan dan punggung tangan menggunakan surgical brushing dan jangan lupa di lakukan penguncian menggunakan sikat kuncian.
  • Melakukan vibrator di area tubuh, terutama area tangan.

0 comments:

Posting Komentar

Bunda Dan Ananda © 2008 Template by:
bunda dan ananda